Sinergitas Tiga Pilar Kecamatan Manonjaya Melaksanakan Ops Pekat Penertiban Knalpot Tidak Standar/ Knalpot Bising di Wilayah Manonjaya.

    Sinergitas Tiga Pilar Kecamatan Manonjaya Melaksanakan Ops Pekat Penertiban Knalpot Tidak Standar/ Knalpot Bising di Wilayah Manonjaya.
    Ops Pekat (Penyakit Masyarakat)

    TASIK KOTA - - - Sinergitas TNI Polri & Pol PP Kecamatan Manonjaya  melaksanakan kegiatan Ops Pekat (Penyakit Masyarakat) sasaran Penertiban Knalpot Tidak Standar/Knalpot Bising Kepada Siswa setingkat SMA di Wilayah Kecamatan Manonjaya Wilkum Polres Tasik Kota, Selasa (30/01/24)

    Sinergitas 3 Pilar Kecamatan Manonjaya TNI, POLRI & POL PP (Koramil, Polsek & Pol PP) instansi tersebut telah melaksanakan Ops Pekat Gabungan dalam rangka antisipasi Gangguan Kamtibmas dengan Sasaran Penertiban Knalpot tidak Standar/ Knalpor Bising terhadap anak anak sekolah setingkat SMA yang ada di kecamatan Manonjaya, yaitu mendatangi dan mengecek kendaraan yg digunakan oleh anak anak sekolah di SMK Jaya Mandiri, SMK Pancasila, SMK Bhakti Pertiwi, diantara dari ketiga sekolah SMK tersebut seminggu sebelumnya Polsek Manonjaya telah memberikan pembinaan dan peringatan kepada para siswa yang menggunakan sepeda motor untuk tidak menggunakan Knalpot Bising. Adapun kegiatan gabungan yang dilakukan setelah mendatangi sekolah adalah :
    - Koordinasi dan komunikasi dengan Kepala sekolah dan Guru, lalu bersama sama melakukan pengecekan ke tempat parkir yang ada di sekolah/ tempat lain.
    - Apabila menemukan ada Knalpot yang tidak standar/ bising, tidak lengkap dan Prutul, lalu dipanggil siswa pemilik motor kemudian diberikan teguran dan himbauan agar sepeda motornya dilengkapi, kemudian untuk Knalpot bising agar langsung dicopot ditempat. 

    Menurut Kapolres Tasik Kota AKBP JOKO SULISTIONO, SH., S.IK., M.H., melalui Kapolsek Manonjaya AKP ENDANG WIJAYA, S.Sos mengatakan bahwa Polri akan terus melakukan Ops Pekat tersebut kepada para siswa/ pelajar yang ada diwilayah Manonjaya guna menekan maraknya penggunaan knalpot bising dikalangan pelajar, Hal tersebut dimaksudkan agar tetap menjaga keamanan dan ketertiban dilingkungan sekolah dan masyarakat.

    Menurutnya kehadiran Polri ditengah masyarakat dapat lebih menjalin silaturahmi dan kemitraan kamtibmas dalam rangka menciptakan Harkamtibmas yang aman dan kondusif, Ucapnya. 

    POLRES TASIK KOTA
    AKBP JOKO SULISTIONO, SH., S.IK., M.H.

    manonjaya knalpot tidak standar joko sulistiono pol pp tni polri tasikmalaya
    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Polres Tasikmalaya Kota Lakukan Penyelidikan...

    Artikel Berikutnya

    Patroli KRYD, Polsek Cihideung Sampaikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Masuki Masa Tenang Pilkada , Kapolres Tasikmalaya Kota Melakukan Pengecekan Kesiapan TPS
    Dokkes Polres Tasikmalaya Kota Cek Kesehatan dan Bagikan Vitamin kepada Personel yang Terlibat Pengamanan Pilkada Serentak 2024
    Kapolsek Tawang Polres Tasikmalaya Kota Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada di TPS 15 Kelurahan Lengkongsari
    Bhabinkamtibmas Desa Karangresik Polsek Jamanis Bersama Babinsa Pantau 8 TPS, Pastikan Pemungutan Suara Berjalan Lancar
    Bhabinkamtibmas Desa Cinunjang Polsek Gunung Tanjung Polres Tasikmalaya Kota Bersinergi dengan TNI Kawal Distribusi Logistik Pilkada, Pastikan Semuanya Berjalan Lancar
    Masuki Masa Tenang Pilkada , Kapolres Tasikmalaya Kota Melakukan Pengecekan Kesiapan TPS
    Bhabinkamtibmas Desa Pamoyanan Polsek Kadipaten,Tingkatkan Sambang warga Himbau Pemilu Damai
    Patroli dan Pengamanan Ngabuburit Polsek Sukaresik Polres Tasik Kota Guna Menjaga Kondusifitas Kamtibmas di Bulan Suci Ramadhan 
    Hadiri Lokakarya Mini di Puskesmas,Kapolsek Tamansari bersinergi dengan Lintas Sektoral,Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Patroli Polsek Karangjaya Jelang Waktu Berbuka Puasa
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas ,Polsek Sukaratu Tingkatkan Patroli Siang
    Komitmen Berantas Judi Online,Kapolres Tasik Kota Cek Langsung Telpon Genggam Semua Personel
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMLAYA  KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI KRYD RAWAN MALAM ANTISIPASI C3 DAN GANGGUAN KAMTIBMAS LAIN NYA*
    Jelang Pilkada Serentak,Polsek Kadipaten Intensifkan Sambang warga
    Antisipasi Pencurian Hewan Qurban, Polsek Mangkubumi Sambangi Tempat Penjualan dan Samapaikan Pesan Kamtibmas

    Ikuti Kami